644 Ha Kebun Sawit KUD Trani Maju Di Inhu Mulai Di Replanting

user2
Bupati Inhu Rezita Meylani Yopi SE Tanam Kelapa Sawit Program PSR di Lahan KUD Trani Maju,Pontian Kec Lubuk Batu Jaya

RENGAT (SULUHONLINE.ID) - lahan perkebunan kelapa Sawit Milik Koperasi Unit Desa (KUD) Trani Maju Desa Pontian Mekar (SP4) seluas 644 hektar dari 964 hektar akan dilakukan replanting atau penanaman kembali.

“Replanting kebun ini merupakan program peremajaan sawit rakyat (PSR) yang sumber dananya berasal dari Badan Pengelola Dana Perkebunan Kepala Sawit (BPDPKS),” kata Satumar ,Ketua Koperasi Unit Desa (KUD) Trani Maju Desa Pontian Mekar (SP4) Kecamatan Lubuk Bayu Jaya,Kabupaten Indragiri Hulu,Propinsi Riau,Sabtu (222/10/2022).

Menurutnya,Sebagai tanda dimulai pelaksanaan replanting kebun,pada Kamis 20 Oktober 2022 lalu,Koperasi sudah melakukan tumbang chipping dan melakukan penanaman kelapa sawit.

“ penanaman perdana kelapa sawit sudah dilakukan oleh Bupati Indragiri Hulu, Rezita Meylani Yopi, S.E,” ucapnya

Menurutnya,KUD Trani maju sudah melakukan perjanjian kerjasama Peremajaan Sawit Rakyat dengan PT Mandala Sena Nusantara (MSN) pada bulan Desember 2021 lalu untuk melaksanakan replanting kebun sawit tersebut sedangkan untuk penangkaran bibit kelapa sawit dilakukan oleh PT Prima Agro Nusa

,” pihak sangat mendukung sekali program PSR yang dilakukan Pemerintah,” ungkap Satumar.Yandra



Pilihan Redaksi

Berita Lainya

Cek BBM Jelang Idul Fitri 1445 H, Polres Inhu Datangi SPBU

RENGAT,(SULUHONLINE.ID) - Kepolisian Resort (Polres) Indragiri Hulu (Inhu), melalui Unit Tindak P

Dukung Transformasi Energi, Bupati Inhu Bangga SPKLU Pertama

RENGAT,(SULUHONLINE.ID) – Bertempat di Kantor PT. PLN Persero UP3 Rengat Jln.

Digelar Di Inhu, Kakanwil Kemenkumham Riau Buka Workshop Kegiatan Ini

RENGAT,(SULUHONLINE.ID) - Sebanyak 80 orang peserta dari Kabupaten Indragiri Hul

Satreskrim Sidak Harga Pangan dan Upal di Pasar Rengat

RENGAT (SULUHONLINE )- Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Indragiri Hulu (Inhu), Polda R